Sustain! Bagi penggerak keiwiasuahaan sosial, prinsip Triple Bottom Line tentunya sudah tidak asing lagi. Sebuah prisip menyeimbangakan goals agar terjaga keberlanglanjutannya.ā£
ā£
Konsep ini sesungguhnya tidak saja cocok bagi Wirausaha Sosial, namun bagi siapapun yang mendamba sebuah mimpi dimasa datang dimana kebermanfaatan yang ditanam dapat berkembang luas dan tetap berlanjut lestari.ā£
ā£
Pertimbangan sesungguhnya bukan semataāmata Profit, tapi dalam mencapai sebuah goals, belajar menyeimbangkan antara variabel lainnya seperti People dan Planet adalah seni tersendiri.ā£
ā£
Seperti bemain juggling, ā£
1.Mengutamakan Peopleā£
Variable sosial yang terkait dengan komunitas, pendidikan, keadila, sumber daya sosial, kesehatan, kesejahteraan dan kualitas hidup.ā£
ā£
2.Mempertimbangkan Profitā£
Variable ekonomi yang terkait dengan kebutuhan finansial, keuangan dan tumbuhnya kekuatan ekonomi.ā£
ā£
3.Menjaga Planetā£
Variabel lingkungan berhubungan dengan pentingnya kelestarian alam, air, udara, konservasi energi & penggunaan lahan.ā£
ā£
Menyeimbangkan ketiga hal di atas memang sebuah tantangan, tidak semudah membalikkan telapak tangan. Tidak sekedar menekankan aspek efisiensi dengan menekan biaya produksi namun disisi lain mengorbankan aspek lain.ā£
ā£
Mengawinkan People + Profit akan menghasilkan keadialan dan kepatutan.ā£
ā£
Profit + Planet akan menghasilkan kepastian sebuah aksi terjaga dan berlajut (viable)ā£
ā£
Planet + People akan menghasilkan kemampuan bertahan (bearable)ā£
ā£
Ketiga ketiga aspek tersebut tumbuh berkeadilan, terjaga, berlanjut dan mampu bertahan maka hasilnya adalah mekanisme yang dapat dipastikan keberlanjutan manfaatnya dirasakan masyarakat.ā£
ā£
Tujuan utama dari sebuah pergerakan kewirausahaan sosial adalah dampak yang ditimbulkan dari terbangunnya kemandirian individuāindividu yang kemudian mengaktivasi ekosistem disekitarnya, dengan secara ikhlas mereplikasikan dirinya melahirkan individuāindividu yang lebih baik, adaptif dan kuat sehingga akan relevan pada setiap masa yang didiaminya.ā£ #janganlelahberproses
No comment yet, add your voice below!