Melatih Agility di saat pandemik benarā€‘benar terjadi di organisasi kami. Sungguh merasakan bagaimana bongkar pasang model bisnis dan mengiterasinya.ā£ Geserā€‘menggeser posisi, memasangā€‘masangkan unit bisnis, menggontaā€‘ganti peranan dan mengubah cara komunikasi menjadi perjalanan menarik sebuah Agile Organization, apalagi dalam situasi sulit (baca: serba menantang) ini.

Berbagai tantangan silih berganti hadir sahut menyahut, kemudian melatih respon bersama agar tetap optimis dengan menghadirkan solusi yang segera dieksekusi.ā£
ā£
Disisi lain, berperan disebuah institusi besar yang jauh berbeda dengan iklim organisasi anakā€‘anak muda. Perubahan yang cepat akan menjadi sangat sulit diterima organisasi yang konvensional, dinamikanya terlalu dinamis jika direspon organisasi bisnis yang tak membudayakan keterbukaan dan agilitas.ā£
ā£
Konsep Business Agility dimasa tak jelas ini menjadi penting. Jika mentor Business Agility saya @putiretnoali mengatakan ā€Business Agility is the ability of an organization to realize and sustain its full potentials regardless of the changes happening in the internal and external environmentsā€ā£šŸ™‹ā€ā™€ļø
ā£
Konsep ini menarik, karena menekankan pada kemampuan adaptibilitas untuk mencapai aneka outcomes, inovasi dengan menyelenggarakan kepemimpinan yang efektifšŸ—
ā£
Sore ini saya #mainkeruko , menyaksikan sekelompok anak muda mempraktekkan konsep ini, kesehariannya dipenuhi dengan gagasan bagaimana menghadirkan manfaat bagi masyarakat luas, terharu dibuatnya. Meski mengusung kemampuan Agilitas tak semudah membalikkan telapak tangan. Tak juga semudah seperti ketika begitu terkesan dengan konsep keren Agility ini. Pada kenyataannya, menumbuhkan budaya baru ini berdarahā€‘darah juga, karena harus mengubah budaya yang dibawa individuā€‘individunya masingā€‘masingšŸ¤’
ā£
Belajar banyak secara nyata bersama kawanā€‘kawan @thelocalenablers , terimakasih banyak proses dan progressnya, menjadi acuan kuat bahwa teori ini sangat mungkin direplikasišŸ˜Ž
ā£
Terimakasih juga pada ratusan kelompok usaha yang selama 3 bulan terakhir berproses bertransformasi bersama memperbaiki prosesā€‘proses bisnisnya bersamaā€‘samašŸš€šŸš€šŸš€
ā£
ā£ #agilitytransformation

Recommended Posts

No comment yet, add your voice below!


Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *